Senin, Januari 6, 2025
27 C
Lombok

PPKM Darurat: Resto dan Tempat Makan Hanya Boleh Delivery

barbareto.com | Jakarta – Presiden Joko “Jokowi” Widodo telah memutuskan untuk menerapkan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat pada 3 Juli hingga 20 Juli 2021. Dalam aturan PPKM Darurat, pemerintah melarang restoran atau tempat makan untuk membuka layangan dine atau makan di tempat.

“Pelaksanaan kegiatan makan/minum ditempat umum (warung makan, rumah makan, kafe, pedagang kaki lima, lapak jajanan) baik yang berada pada lokasi tersendiri maupun yang berlokasi pada pusat perbelanjaan/mall hanya menerima delivery/take away dan tidak menerima makan di tempat (dine-in),” tulis aturan PPKM Darurat yang diterima, Kamis (1/6/2021).

Selain itu, selama masa PPKM Darurat, pemerintah memutuskan untuk menutup pusat perbelanjaan, mal, dan pusat perdagangan ditutup sementara.

Kebijakan PPKM Darurat ini akan dilaksanakan di 48 kabupaten/kota dengan asesmen situasi pandemik level 4 dan 74 kabupaten/kota dengan asesmen situasi pandemik level 3 di Pulau Jawa dan Bali.

Dengan adanya kebijakan ini, Presiden Jokowi menargetkan penurunan kasus harian COVID-19 di bawah angka 10 ribu per hari.

Presiden Jokowi juga telah menunjuk Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan untuk memimpin penanganan COVID-19 di Pulau Jawa dan Bali. (**)

Hot this week

Ini 3 Ranperda Berkualitas Hasil Publik Hearing Akhir 2024 DPRD Lombok Tengah

Lombok Tengah, Barbareto.com - Publik hearing yang telah digelar...

Pekerjaan Selesai, Kontraktor Belum terima Pembayaran DAK di Disdik

Lombok Tengah, Barbareto.com - Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Komunitas...

Sat Polairud Polres Lombok Utara Beri Himbauan kepada Pengguna Angkutan Laut di Pelabuhan Bangsal

Lombok Utara, Barbareto - Guna memastikan para pengunjung atau...

Polisi Tangkap Ayah Setubuhi Anak Kandung di Batukliang Lombok Tengah

Barbareto, Lombok Tengah - Satuan Reserse Kriminal Polres Lombok...

Dua Remaja di Sape Bima Nekat Bobol Rumah Tukang Kayu demi Beli Miras

Barbareto, Bima - Demi memenuhi keinginan untuk berfoya-foya dan...

Topics

Dua Remaja di Sape Bima Nekat Bobol Rumah Tukang Kayu demi Beli Miras

Barbareto, Bima - Demi memenuhi keinginan untuk berfoya-foya dan...

Polisi Gulung Dua Pengedar Sabu di Rabadompu Barat Kota Bima

Barbareto, Kota Bima - Polres Bima Kota kembali menunjukkan...

Polisi Tangkap Ayah Setubuhi Anak Kandung di Batukliang Lombok Tengah

Barbareto, Lombok Tengah - Satuan Reserse Kriminal Polres Lombok...

Ini 3 Ranperda Berkualitas Hasil Publik Hearing Akhir 2024 DPRD Lombok Tengah

Lombok Tengah, Barbareto.com - Publik hearing yang telah digelar...

Pekerjaan Selesai, Kontraktor Belum terima Pembayaran DAK di Disdik

Lombok Tengah, Barbareto.com - Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Komunitas...

Polda NTB Gelar NCS di Lombok Barat Pasca Pemilukada Serentak 2024

Lombok Barat, Barbareto - Guna menciptakan kondisi pemeliharaan keamanan...
spot_img

Related Articles

Popular Categories